keponakan yang baru


Dilahirkan tanggal 17 September 2010, anak pertama dari kakak laki-laki saya dan istrinya. Sampai saat ini belum diputuskan nama yang pas, semoga dalam waktu beberapa hari ini, saya sudah bisa memanggil dia dengan namanya dan bukan dengan si bocah.

Yah, ponakanku, semoga kamu bertumbuh menjadi anak yang berbakti kepada Tuhan, bangsa dan negara, orang tua, keluarga dan punya cita-cita setinggi bintang di langit. Selamat datang di bumi. Peluk sayang dari om. :D

No comments:

Post a Comment